Trading Card Game
Trading Card Game atau disingkat TCG, adalah jenis permainan kartu yang memakai strategi dalam memainkannya. Permainan kartu strategi TCG ini pertama
kali dikenal oleh The Magic Gathering pada tahun 1993 yang lalu. Kemudian permainan jenis TCG ini semakin melambung tinggi dengan hadirnya Pokemon yang diadopsi dari serial animasi Jepang."Benarkah permainan kartu Pokemon dijadikan ajang taruhan?"
Ajang Judi Kartu Pokemon
Banyak kalangan pemain TCG Pokemon yang cukup terkejut akan hal ini. Namun tidak sedikit juga yang merasa tidak heran akan hal tersebut. Menurut beberapa pemain TCG Pokemon, aktifitas permainan judi kartu Pokemon memang sudah dilakukan beberapa bulan belakangan ini. Bahkan hal ini sudah menjadi trend kalangan pemain kartu Pokemon.
"Bagaimana cara bermainnya?"
Menurut info yang didapat, ada dua cara yang dilakukan oleh para penggemar kartu Pokemon untuk bermain judi, yaitu:
- Bertaruh pada sebuah sesi pertandingan yang sedang berlangsung.
- Taruhan antar pemain yang melangsungkan permainan TCG Pokemon ini.
Apabila dilakukan cara yang pertama, biasanya yang akan dipertaruhkan adalah sebagai berikut:
- Correct Round (tebak ronde), dalam hal ini, Petaruh atau Bettor bisa menebak di ronde atau putaran permainan keberapakah game berakhir.
- Outright (tebak pemenang), dalam taruhan ini, Bettor harus benar dalam menebak siapa yang akan jadi pemenang dalam permainan TCG Pokemon.
- HDP (handicap), dalam kategori handicap yang dimaksud pada taruhan TCG Pokemon ini, sama seperti yang digunakan dalam taruhan bola. Ada pasaran taruhan dan kei (pajak taruhan) yang diberlakukan dalam pertandingan TCG Pokemon yang berlangsung.
Taruhan cara kedua itu biasanya dilakukan secara personal vs personal saja. Namun tidak menutup kemungkinan para Bettor lain yang menyaksikan jalannya pertandingan ikut bertaruh.
Limit Taruhan
Ternyata, aktifitas perjudian di dunia TCG Pokemon ini bukan kaleng-kaleng. Karena para Bettor yang bertaruh pun boleh dikatakan dari kalangan elitis yang berkantong tebal. Bayangkan saja! Limit bertaruh mereka layaknya Petaruh Sultan yang bermain di meja taruhan VIP.
Dalam sekali bertaruh, para Bettor mampu meletakan jumlah uang senilai 500.000 sampai dengan 50.000.000 Rupiah/IDR. Menurut info, perputaran uang taruhan saat berlangsungnya pertandingan dari sebuah event TCG Pokemon. Biasanya bisa mencapai 700 juta hingga 2 milyar Rupiah. Angka yang sangat fantastis bukan?
Hal tersebut memang tidak mengherankan. Karena para pemain TCG Pokemon pun bisa melakukan pembelanjaan dengan nilai yang wow dalam membeli booster box, untuk tujuan membangun sebuah dek kartu yang hebat.
Kabar terbaru, kini taruhan kartu Pokemon sudah bisa anda lakukan di situs judi online Indonesia.